Pengertian Ciliata, macam, dan klasfikasinya

(Comments)

Pengertian Ciliata, Ciri-Ciri, Klasifikasi, & Peranannya| Mengkaji secara lengkap mengenai ciliata mulai dari apa itu ciliata, ciri-ciri ciliata, klasifikasi ciliata, peranan ciliata, dan reproduksi ciliata. Kita mulai dengan Apa pengertian ciliata ?.. Ciliata adalah protozoa yang bergerak dengan menggunakan silia (rambut getar). Ciliata disebut juga dengan infusoria (latin, infundere = menuang), karena umumnya hidup dalam air buangan yang mengandung banyak zat organik.

Istilah Ciliata dalam bahasa latin adalah cilia yang berarti rambut kecil atau Ciliophara (Yunani, Phora = gerakan). Dalam melakukan seluruh kegiatan dan hidupnya, cilliata menggunakan organel-organel sel berupa membran plasma, sitoplasma, dan mitokondria.

1. Ciri-Ciri Ciliata – Ciliata memiliki beberapa karakteristik atau ciri-ciri yang membedakan jenis-jenis protozoa yang lainnya. Ciri-ciri umum ciliata adalah sebagai berikut…

  • Bergerak dengan silia atau rambut getar
  • Bersifat heterotrof
  • Pembelahan biner
  • Umumnya berukuran mikroskopis, namun ada juga spesies yang berukuran 3 mm sehingga dapat dilihat dengan mata telanjang
  • Terdapat pada seluruh bagian sel atau pada bagian tertentu.
  • Membantu pergerakan makanan ke sistoma
  • Bentuk tubuh oval dan tidak berubah-ubah atau tetap
  • Memiliki dua inti sel yaitu makronukleus dan mikronukleus. Makronukleus sebagai fungsi vegetatif, dan mikronukleus sebagai fungsi reproduksi yaitu konjugasi
  • Hidup bebas pada lingkungan berair baik itu air laut maupun air tawar yang banyak mengandung zat organik
  • Hidup secara parasit, simbiosis dan ada juga yang hidup bebas di alam

2. Klasifikasi Ciliata – Ciliata diklasifikasi dalam beberapa macam antara lain sebagai berikut…

  • Paramecium : jenis ciliata yang bagian ujung depannya tumpul, sedangkan pada bagian belakang meruncing sehingga tampak berbentuk sandal atau sepatu.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)
  • Vorticella : jenis ciliata yang bentuknya seperti lonceng dan bertangkai panjang dengan bentuk lurus atau spiral yang terdapat silia disekitar mulutnya. Hidup berada di air tawar, menempel dengan tangkai batang yang sifatnya kontraktil dan substrak. Makanannya berupa bakteri atau sisa-sisa bahan organik yang masuk bersama aliran air melalui celah mulutnya.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)
  • Didinium : jenis ciliata yang merupakan predator pada ekosistem perairan yaitu pemangsa pramecium.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)
  • Stentor : jenis ciliata yang berbentuk seperti terompet dan menetap di air tawar yang bergenang atau mengalir. Makanan hewan ini adalah ciliata yang berukuran lebih kecil.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)
  • Balantidium coli : jenis ciliata yang terbesar dalam usus terbesar dan satu-satunya golongan ciliata manusia yang patogen dengan menimbulkan balantidiasis atau ciliata dysentri. Ciliata jenisi ini dapat dijumpai di daerah tropis dan sub-tropis.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)

3. Peranan Ciliata – Ciliata memiliki peranan yang menguntungkan dan merugikan antara lain sebagai berikut…

  • Peranan Ciliata yang Menguntungkan : Didinium, mirip dengan ceret bertangkai yang memiliki peranan sebagai predator di air tawar
  • Peranan Ciliata yang Merugikan : Balantidium coli, hidup parasit dalam usus manusia yang dapat menyebabkan gangguan perut dan dapat menyebabkan diare berdarah.

4. Reproduksi Ciliata – Dalam perkembangbiakan ciliata dapat dilihat pada cara perkembangbiakan Paramecium. Reproduksi paramecium sama dengan jenis ciliata lainnya yaitu secara aseksual = pemelahan biner dan seksual = konjugasi.

  • Reproduksi Secara Aseksual : Dalam perkembangbiakan secara pembelahan biner, satu sel membelah menjadi dua, kemudian menjadi 4, 8 dan seterusnya. Pembelahan biner diawali dengan pembelahan makronukleus yang selanjutnya penggantian membran plasma dan akhirnya terbentuk dua sel anak.
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)
  • Reproduksi Secara Seksual : Dalam perkembangbiakan secara seksual (kawin) dengan cara konjugasi yang perkembangbiakannya dapat dilihat dalam gamberi berikut ini…
Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)Ciliata (pengertian, Ciri-Ciri, Klasifikasi, dan Peranannya)

Demikianlah informasi mengenai Pengertian Ciliata, Ciri-Ciri, Klasifikasi, & Peranannya. Semoga teman-teman dapat menerima dan bermanfaat bagi kita semua baik itu pengertian ciliata, ciri-ciri ciliata, klasifikasi ciliata, peranan ciliata baik yang menguntungkan maupun merugikan dan reproduksi ciliata. Sekian dan terima kasih. “Salam Berbagi Teman-Teman”.

Currently unrated

Comments

Riddles

22nd Jul- 2020, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20 Oct- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
20Aug- 2019, by: Editor in Chief
524 Shares 4 Comments
10Aug- 2019, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments
Generic placeholder image
10Aug- 2015, by: Editor in Chief
424 Shares 4 Comments

More News  »

How to create output gap with Python and Anaconda

Recent news
3 weeks, 2 days ago

Dignity wrapped in Charity

Recent news
2 months ago

A reflection of using kanban flow and being minimalist

Recent news

Today is the consecutive day I want to use and be consistent with the Kanban flow! It seems it's perfect to limit my parallel and easily distractedness. 

read more
2 months, 2 weeks ago

Morning issue with car and my kind of music

Recent news
2 months, 2 weeks ago

Podcast Bapak Dimas 2 - pindahan rumah

Recent news

Vlog kali ini adalah terkait pindahan rumah!

read more
2 months, 2 weeks ago

Podcast Bapak Dimas - Bapaknya Jozio dan Kaziu - ep 1

Recent news

Seperti yang saya cerita kan sebelumnya, berikut adalah catatan pribadi VLOG kita! Bapak Dimas

read more
2 months, 2 weeks ago

Happy new year 2024 and thank you 2023!

Recent news

As the new year starts, I want to revisit what has happened in 2023. 

read more
2 months, 2 weeks ago

Some notes about python and Zen of Python

Recent news

Explore Python syntax

Python is a flexible programming language used in a wide range of fields, including software development, machine learning, and data analysis. Python is one of the most popular programming languages for data professionals, so getting familiar with its fundamental syntax and semantics will be useful for your future career. In this reading, you will learn about Python’s syntax and semantics, as well as where to find resources to further your learning.

read more
4 months ago

More News »

Generic placeholder image

Collaboratively administrate empowered markets via plug-and-play networks. Dynamically procrastinate B2C users after installed base benefits. Dramatically visualize customer directed convergence without